JAKARTA, KOMPASTV - Salah satu kekuatan yang dimiliki oleh puspenerbal adalah skadron udara 400 dengan helikopter panthernya. Berbagai misi dan tugas sudah mereka lewati. <br /> <br />Menjadi seorang prajurit TNI Angkatan Laut memiliki resiko dan bahaya yang sangat besar. Mayor laut (P) Oscar, komandan skadron udara 400, akan bercerita bagaimana saat menjalani misi-misi tersebut, yang salah satunya adalah pencarian KRI Nanggala. <br /> <br />
